Danramil Karangmalang Pimpin Apel Pagi
yupan
Selasa, 24 September 2024 19:42 WIB

Sragen, eNews - Kapten Inf Jubaedi Danramil 02 Karangmalang Kodim 0725/Sragen memimpin apel pagi di Makoramil yang diikuti oleh seluruh anggota koramil baik bintara maupun tamtama, Selasa (24/9/24).
Dalam kesempatan tersebut Kapten Inf Jubaedi menekankan pentingnya kedisiplinan dan sinergitas dalam menjalankan tugas sebagai prajurit TNI.
Ia mengingatkan bahwa kedisiplinan merupakan kunci keberhasilan dalam setiap tugas, baik tugas pokok maupun tugas tambahan.
"Kedisiplinan merupakan cerminan profesionalisme seorang prajurit. Prajurit yang disiplin akan mampu menjalankan tugas dengan baik dan bertanggung jawab," tegas Jubaedi.
Jubaedi juga menekankan pentingnya sinergitas antara TNI dengan instansi terkait dan masyarakat. Ia mengajak seluruh anggota Koramil Karangmalang untuk aktif menjalin komunikasi dan kerja sama dengan berbagai pihak dalam rangka mendukung tugas pokok TNI.
"Sinergitas yang kuat akan mempermudah kita dalam menjalankan tugas dan mencapai tujuan yang telah ditetapkan," ujar Jubaedi.
Selain itu, Danramil juga memberikan arahan terkait dengan tugas-tugas yang akan dilaksanakan dalam waktu dekat. Ia meminta seluruh anggota Koramil untuk selalu siap siaga dan profesional dalam menjalankan tugas.
"Kita harus selalu siap menghadapi segala tantangan dan situasi yang terjadi di lapangan. Kita harus menjalankan tugas dengan penuh tanggung jawab dan dedikasi tinggi," tandasnya. (Ark)
Baca Lainnya
Indo Strategi Rilis Skor Kinerja Kemendes PDTT di Kabinet Prabowo-Gibran: Capai Skor 2,96 (Sedang) di Tengah Tantangan Pengelolaan Dana Desa dan Birokrasi
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 10 Jam
Perkuat Ekonomi Lokal, Danrem dan Dandim Boyolali Resmikan Pembangunan Koperasi Merah Putih
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 11 Jam
Kasdim 0725/Sragen: Upacara Bendera Momentum Pertebal Rasa Cinta Tanah Air Prajurit
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 15 Jam
Danramil 03 Serengan Tekankan Kekompakan dan Jaga Kesehatan Saat Apel Pagi
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 2 Hari
Babinsa Karangmalang Kunjungi Pengrajin Bambu, Dorong Kreativitas Warga dan Pengembangan Potensi Lokal
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 3 Hari
Wujudkan Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Karangmalang Turun Langsung Bantu Petani Panen
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 4 Hari
Perkuat Nasionalisme, Satgas TMMD Boyolali Bekali Pelajar SMA Ampel dengan Wawasan Kebangsaan
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 4 Hari
Patroli Gabungan TNI-Polri dan TNGM Sisir Lereng Merapi, Perkuat Pencegahan Karhutla di Musim Kemarau
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 5 Hari
Satgas TMMD Boyolali Serahkan Bantuan Al-Qur’an ke Masjid Darul Falah, Dukung Kegiatan Keagamaan Warga
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 7 Hari
Babinsa Tipes Koramil Serengan Jalin Komsos dengan Warga untuk Wujudkan Wilayah Aman dan Pererat Silaturahmi
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 8 Hari