Cooking Class MI Muhammadiyah 25 Gandeng Owner Brownies Njajan Yuk
Alip Yugo
Kamis, 12 Desember 2024 09:25 WIB

Surabaya, eNews - Beragam cara melepas kejenuhan selepas Sumatif Akhir Semester (SAS). Rabu, 11 Desember 2024 kelas 1D Mi Muhammadiyah 25 menggelar Cooking Class.
Bunda Tania selaku owner njajan yuk turun langsung menjadi guest teacher pada kegiatan cooking class. Bunda Tania memaparkan secara langsung bagaimana cara membuat dan menyajikan brownies dengan memperhatikan komposisi agar terlihat menarik dan menggugah selera.
Tentu saja kegiatan cooking class seru, dan menambah wawasan. Peserta didik dapat mengetahui dan mencoba langsung proses pembuatan dan menyajikan kue brownies dengan beranekaragam toping.
Saat menyajikan kue brownies inilah yang paling ditunggu, setiap peserta didik dapat mencoba menyajikan brownies dengan beranekaragam toping.
"Alhamdulillah seru Uztad brownies nya enak beda dengan yang lainnya, topingnya juga banyak dan macam-macam," kata Chelly.
Hal senada juga disampaikan ananda Rasya "senang sekali, rasa brownies nya enak dan lembut tadi ambil toping kacang, Oreo dan permen."
Kegiatan cooking class tidak hanya dapat melepas penat selepas Sumatif Akhir Semester, dengan kegiatan semacam ini peserta didik dapat menambah wawasan dan pengalaman belajarnya bersama orang tua di sekolah.
Baca Lainnya
Syawalan Guru dan Karyawan Sekolah Muhammadiyah se-Kota Surabaya Hadirkan Abdul Mu’ti
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 19 Jam
Gerakan Menanam Sejuta Pohon Matoa Di MTs Negeri 1 Kota Surabaya
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 1 Hari
Arif Fathoni Sambut Hangat Kunjungan Silaturahmi Komnas Pendidikan Surabaya
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 2 Hari
Halal Bihalal IMM & Fokal IMM Sidoarjo, Pesan Rektor Umsida: Jaga 3 Tertib Organisasi
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 2 Hari
Barongsai Menari di Panggung Hari Kartini SMP Muhammadiyah 1 Surabaya
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 2 Hari
Muhammadiyah Sampaikan Duka Cita untuk Paus Fransiskus
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 2 Hari
Pererat Silaturahmi, IGRA Surabaya Gelar Halalbihalal
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 2 Hari
Monitoring dan Evaluasi Ujian Madrasah di MTs Negeri 1 Surabaya
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 2 Hari
Lima Ribu Warga Ikuti Aksi Damai Bela Palestina di Surabaya
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 5 Hari
Sambut Hari Kartini, PUAN DPD Surabaya Gelar Senam Sehat
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 5 Hari