Keluarga Besar Pemuda Pancasila PAC Pakal Gelar Tali Silaturahmi Guna Perkuat Konsolidasi antar Ranting
Sigit Santoso
Senin, 29 September 2025 07:46 WIB

Surabaya, eNews - Dalam rangka memperkuat organisasi dan komunikasi, keluarga besar Pemuda Pancasila (PP) PAC Pakal mengelar tali silaturahmi antar anggota dan kader se-Kecamatan Pakal, pada Minggu (28/9/2025) pukul 20:00 WIB.
Bertempat di Jalan Kauman Baru puluhan kader Pemuda Pancasila dan pengurus PAC PP Pakal serta seluruh Ketua Ranting di wilayah PAC Pakal antara lain : Ketua Ranting Babat Jerawat, ketua Ranting Pakal, Ketua Ranting Sumberejo, dan Ketua Ranting Benowo.
Dalam acara tersebut ada beberapa agenda yang dibahas antara lain :
1. Penguatan data untuk kader Pemuda Pancasila.
2. Mengumpulkan 2 kader dari setiap ranting untuk penguatan Posbakum.
3. Setiap ketua ranting setor data kader nya ke Kabid OK PAC Pakal.
Abdul Wahib Ketua PP PAC Pakal mengatakan, Kegiatan silaturahmi ini dilakukan 1 bulan sekali dengan tujuan untuk konsolidasi organisasi, mempererat antar ranting di PAC Pakal.
"Acara ini untuk menciptakan kehangatan dan keakraban di antara para kader, silaturahmi juga menjadi momen penting untuk memperkuat kesatuan dan konsolidasi internal organisasi," kata Abdul Wahib, Minggu (29/8/2025).
Abdul Wachib berharap, para kader PP PAC Pakal agar bisa bersinergi dengan berbagai elemen masyarakat, seperti tokoh masyarakat, seniman, hingga aparat keamanan (TNI/Polri).
"Saya berharap kader PP PAC Pakal bisa menunjukkan kesediaan dan kesiapan untuk bersinergi dengan berbagai pihak demi menjaga stabilitas dan kondusivitas masyarakat," pungkasnya.
Baca Lainnya
Menatap Tegak Masa Depan: Semangat Tujuh Langkah Menuju Perguruan Tinggi Terbaik
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 18 Jam
Sosialisasi Peran Kader Posyandu-Posbindu dalam Pengentasan Stunting dan Pencegahan PTM
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 4 Hari
PCA Genteng Majelis PAUD DASMEN Gelar Pelatihan Canva: Perkuat Dakwah di Era Digital
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 6 Hari
PCPM Genteng Gelar Program Kerja Perdana
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 6 Hari
Pemuda Gen-Z Didorong Jadi Motor Perubahan Sosial-Digital
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 7 Hari
Syukuran Tapak Suci Cabang 38 Mulyorejo Sebagai Runner Up Juara Umum Tingkat Nasional
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 8 Hari
Gegap Gempita! Rental Optimus Gamers Solokuro Rayakan Anniversary Perdana dengan Penuh Antusias
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 11 Hari
Jalan Sehat Meriahkan Peringatan Maulid Nabi di Ranting Kemayoran Krembangan
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 19 Hari
Gelar Pelatihan Kader Lingkungan di Banten, Azrul: Dari Limbah Jadi Berkah
- 0 Suka .
- 0 Komentar .
- 19 Hari